PELATIHAN SISTEM TANAM HIDROPONIK KEPADA PARA IBU JALASENASTRI FASHARKAN BELAWAN

Penulis

  • Maimunah Maimunah Universitas Pembangunan Panca Budi
  • Zamriyetti Zamriyetti
  • Sri Wahyuni
  • Rahmaniar

Kata Kunci:

Metode tanam, Hidroponik, Selada, Sawi

Abstrak

Pengabdaian masyarakat ini di lakukan berdasarkan dari Penelitian Hibah Internal yang berjudul “Respon Pemberian Nutrisi ABMIX Pada Sistem Tanaman Hidroponik terhadap Pertumbuhan dan Produksi Tanaman Sawi (Brassica Juncea) dan Selada (Lactuca Sativa)”. Permasalahan yang dihadapi para Ibu Jalasenastri FASHARKAN Belawan yaitu tidak terdapat pekarangan rumah yang luas dan lahan untuk menanam sayuran dan tanaman obat di pekarangan rumah dan harga sayuran yang lebih mahal dibanding di daerah lain. Solusi dari permaslahn ini yaitu dapat dilakukan dengan media tanam Hidroponik yang tidak membutuhkan lahan per-tanian karena akan digantikan dengan media tanam Hidroponik. Target yang akan dicapai dari pelaksanaan Pengabdian kepada Masyarakat ini yaitu meningkatkan pemahaman, pengetahuan dan Pengetahuan para Ibu Jalasenastri FASHARKAN Belawan terutama para Ibu arisan Jalasenastri FASHARKAN Belawan tentang cara menanam sayuran dengan media tanam Hidroponik Belawan untuk meningkatkan pendapatan dan meningkatkan kualitas hidup keluarga TNI AL.

Referensi

Anjeliza, R., dkk. 2013. Pertumbuhan dan Produksi Tanaman Sawi Hijau Brassica juncea Pada Berbagai Desain Hidroponik. Universitas Hasanuddin. Makassar.

Batubara, S. (2018). Analisis Dan Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Pengolahan Pendapatan Dan Pengeluaran Biaya Menggunakan Metode Work System Framework. Analisis Dan Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Pengolahan Pendapatan Dan Pengeluaran Biaya Menggunakan Metode Work System Framework, 5(1), 53–57.

Batubara, S., Wahyuni, S., Hariyanto, E., & Lubis, A. (2021). Webinar Menangkal Cyberporn Pada Internet dan Android Memanfaatan Add Ons dan Aplikasi Antipornografi Parental Control Di SMA Panca Budi. Jurnal Abdimas BSI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(1), 164–173. https://doi.org/10.31294/jabdimas.v4i1.9048

Edi, S. dan Bobihoe, J. 2010. Budidaya Tanaman Sayur. Balai Pengkajian Teknologi Pertanian. Jambi

Hartus, T. 2007. Berkebun Hidroponik Secara Murah. Jakarta: Penebar Swadaya.

Hariyanto, E., Wahyuni, S. (2020). Sosialisasi dan pelatihan penggunaan internet sehat bagi anggota badan usaha milik desa (bumdes) mozaik desa pematang serai. Jurnal AbdimasBSI, Vol 3. No 2 (253-259)

Lingga, P. 2009. Hidroponik Bercocok Tanam Tanpa Tanah. Jakarta: Penebar Swadaya.

Rosliani, R dan Sumarni, N. 2005. Budidaya Tanaman Sayuran dengan Sistem Hidroponik. Balai Penelitian Tanaman Sayuran. (27).

Sameto, H. 2006. Hidroponik Sederhana Penyejuk Ruang. Jakarta: Penebar Swadaya.

Saptono, E. 2005. Bertanam Sayur Organik di Pekarangan. Jakarta: Agro Media Pustaka.

Siswadi dan Sarwono. 2013. Uji Sistem Pemberian Macam Media Terhadap Pertumbuhan dan Hasil Selada Hidroponik. (8):1

Sunarjono, H. 2009. Bertanam 30 Jenis Sayur. Jakarta: Penebar Swadaya.

Wahyuni, S., Harianto, E., Batubara, S., Pembangunan, U., Budi, P., Sains, F. S., … Budi, P. (2020). Optimalisasi Aplikasi Media Sosial Dalam mednukung Objek Pariwisata Geol. 3(2), 129–134.

Wahyuni, S., Mesra, B., Lubis, A., & Batubara, S. (2019). Penjualan Online Ikan Asin Sebagai Salah Satu Usaha Meningkatkan Pendapatan Masyarakat Nelayan Bagan Deli. 8(1), 89–94

Unduhan

Diterbitkan

04-11-2021

Terbitan

Bagian

Artikel