Rancang Bangun Web Profil Program Studi Perpajakan Berbasis Wordpress (Studi Kasus: Universitas Pembangunan Panca Budi Medan)
DOI:
https://doi.org/10.61306/jnastek.v3i3.95Kata Kunci:
website, wordpress, prodi perpajakanAbstrak
Website menjadi salah satu sistem informasi yang mudah diakses oleh masyarakat secara online. Prodi Perpajakan Universitas Pembangunan Panca Budi membutuhkan website sebagai media untuk promosi yang berisi informasi tentang visi dan misi, data dosen Perpajakan, tentang Prodi Perpajakan, prestasi mahasiswa, pengetahuan Prodi Perpajakan, serta prospek kerja lulusan Prodi Perpajakan. Teknik pengumpulan data dilakukan secara observasi dan wawancara kepada Kaprodi Perpajakan Universitas Pembangunan Pnca Budi dan disesuaikan dengan kebutuhan prodi dalam pembuatan web Profil. Proses perancangan website profil Prodi Perpajakan meggunakan wordpress. Dimana wordpress merupakan sebuah aplikasi terbuka yang digunakan sebagai mesin blog yang dibangun dengan bahasa pemrograman PHP dan Pangkalan data MySQL
Unduhan
Referensi
Achmad Aditya Ashadul Ushud, “Perancangan Website Resepbayi.com Menggunakan Avada Untuk Wordpress”, Jurnal Maklumatika.Vol. 6, No. 1, Juli. 2019.
Eryc and Crhis, “Perancangan dan Implementasi Website di Sekolah SMA Cerdas Mulia Menggunakan Sistem CMS Berbasis Wordpress’, Prosiding National Conference for Community Service Project (NaCosPro), Vol.4, No. 1, Agustus. 2022.
H. Wijayanto, Dwi Remawati and Putri Asiska Nur Fitriani, “Rancang Bangun Web Profil Sekolah SD IT Al-Hikam Berbasis Wordpress Sebagai Bentuk Media Promosi”, Jurnal Abdimas PHB, Vol.6, No.2, 2023.
K. Siswanti, Muga Linggar Famukhit and Dwi Rahayu, “Rancang Bangun Website E-Cemmerce Berbasis Wordpress Pada Mebel UD. REJEKI”, Jurnal Penelitian Pendidikan, 2020. DOI: https://doi.org/10.21137/jpp.2020.12.2.5
N. A. Martiana and Lusi Fajarita, “Perancangan Website E-Commerce Berbasis Wordpress pada Sempurna Jaya Aluminium Product”, IDEALIS, vol. 2, no. 5, pp. 298-305, Sep. 2019.
S. Santosa and Hilman Ismaya, ”Perancangan Sistem Informasi Penjualan Menggunakan CMS Wordpress Pada Toko Importir Laptop Bandung”, Jurnal Bisnis dan Pemasaran, Vol.11, No.1, Maret. 2021.
Website hostinger. (2023). https://www.hostinger.co.id/tutorial/membuat-website-dengan-wordpress. Diakses pada senin, 31 juli 2023.
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2023 Winda Erika
Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
HAK CIPTA
Hak cipta atas artikel apapun pada Jurnal Nasional Teknologi Komputer (JNASTEK) dipegang penuh oleh penulisnya dibawah lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
1. Penulis mengakui bahwa Jurnal Nasional Teknologi Komputer (JNASTEK) berhak sebagai yang mempublikasikan pertama kali dengan lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License - CC BY-SA.
2. Penulis dapat memasukan tulisan secara terpisah, mengatur distribusi non-ekskulif dari naskah yang telah terbit di jurnal ini kedalam versi yang lain (misal: dikirim ke respository institusi penulis, publikasi kedalam buku, dll), dengan mengakui bahwa naskah telah terbit pertama kali pada Jurnal Nasional Teknologi Komputer (JNASTEK).
LISENSI
Jurnal Nasional Teknologi Komputer (JNASTEK) diterbitkan berdasarkan ketentuan Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. Lisensi ini mengizinkan setiap orang untuk menyalin dan menyebarluaskan kembali materi ini dalam bentuk atau format apapun, menggubah, mengubah, dan membuat turunan dari materi ini untuk kepentingan apapun, termasuk kepentingan komersial, selama mereka mencantumkan kredit kepada Penulis atas ciptaan asli.