Tentang Jurnal Ini

Jornal Name : Jurnal Nasional Teknologi Komputer
Initial : JNASTEK
Frequency of Publication : 4 kali dalam setahun (Januari, April, Juli dan Oktober)
DOI Prefix  : 
P-ISSN : 2808-7801
E-ISSN : 2808-4845
Editor-in-chief : Dr. Muhammad Iqbal, S.Kom., M.Kom
Publisher : HAWARI PUBLIKASI
Organised : CV. Hawari

Informasi

Call For Papers Vol. 3 No. 1 Januari 2023

17-01-2023

Call For Papers Vol. 3 No. 1 Januari 2023

Kami mengundang para peneliti, akademisi dan praktis  untuk mengirimkan manuskrip hasil penelitian ke Jurnal Nasional Teknologi Komputer (JNASTEK), P-ISSN : 2808-7801 E-ISSN : 2808-4845. JNASTEK adalah sebuah jurnal blind peer-review yang didedikasikan untuk publikasi hasil penelitian yang berkualitas dalam  bidang ilmu komputer dan Teknologi namun tak terbatas secara implisit. Semua publikasi di junal JNASTEK bersifat akses terbuka yang memungkinkan artikel tersedia secara bebas online tanpa berlangganan apapun dan bebas biaya. silahkan klik disini untuk submit online.

Alhamdulillah, JNASTEK telah terindeks Garuda, Copernicus, BASE, Google Scholar, ROAD, Onesearch dan moraref yang menunjukkan praktik terbaik dalam penerbitan akses terbuka.

Penerimaan manuskrip sudah dimulai dari sekarang. Kami tunggu manuskrip terbaik bapak/ibu untuk publikasi yang berkualitas. 

Muhammad Iqbal
Editor in Chief

Baca lebih lanjut tentang Call For Papers Vol. 3 No. 1 Januari 2023

Terbitan Terkini

Vol 3 No 1 (2023): Januari 2023
					Lihat Vol 3 No 1 (2023): Januari 2023

Di JNASTEK kami mengacu pada rilis awal sebagai artikel yang telah melalui proses peer-review, telah diterima untuk diterbitkan dan telah disalin dan diedit. Artikel adalah format naskah final, tetapi dibedakan sebagai rilis awal hanya karena tidak ditunda sampai publikasi edisi penuh. Ketika terbitan selesai, dan editorial telah ditulis, terbitan tersebut akan diarsipkan dengan daftar isinya sendiri.

Diterbitkan: 06-01-2023
Lihat semua terbitan
 

Jurnal Nasional Teknologi Komputer di bidang ilmu komputer dan teknologi. Jurnal JNASTEK diterbitkan oleh CV. Hawari. Redaksi mengundang peneliti, praktisi, dan mahasiswa untuk menulis perkembangan ilmiah di bidang-bidang yang berkaitan dengan teknologi informasi, teknik informatika dan sistem komputer. Jurnal JNASTEK terbit 4 (Empat) kali dalam setahun pada bulan Januari, April, Juli dan Oktober. Jurnal ini berisi artikel penelitian dan kajian ilmiah. 

Alamat 

Jl. Sei Batu Gingging Ps. X No.33, Padang Bulan Selayang I, Kec. Medan Selayang, Kota Medan, Sumatera Utara 20153
Telp. 081269617312
Email: halopublikasi@hawari.id

Submit Your Article Here

Jurnal telah terdaftar dan terindeks di :